
Lidah BengkakLidah bengkak adalah kondisi ketika lidah membesar, menebal dan terkadang disertai lidah yang memerah dan berubah tekstur menjadi halus. Kondisi ini umumnya tidak berbahaya namun pada beberapa kasus dapat menjadi gejala alergi yang serius.